Tim Pramuka MIT Flowing Qur’an Juara Umum Lomba Ketangkasan dan Ketrampilan Penggalang (LKKP) Se-Jabodetabek

JAKARTA – Baru pertama kali mengikuti kompetisi dan langsung berprestasi tinggi tentu bukanlah hal yang mudah didapat. Namun, Alhamdulillah siswa-siswi kelas 5 Madrasah Ibtidaiyah Terpadu (MIT) Flowing Qur’an ini dapat melakukannya. Sabtu, 18 September 2016 di SMP Terampil Jakarta, dalam gelaran Lomba Ketangkasan dan Ketrampilan Penggalang (LKKP) Se-Jabodetabek yang diselenggarakan oleh Scout Maladewa ini siswa MIT Flowing Qur’an berhasil menyabet 7 piala sekaligus, yaitu : Juara 1 Lomba Semapur Putri Juara 1 Lomba PU/PK Putri Juara 1 Pimpinan Regu Putri Juara 1 Lomba PU/PK Putra Juara 2 Lomba Semapur Putra Selanjutnya …